PELANTIKAN ANGGOTA KPPS 2024
Administrator 25 Januari 2024 10:33:08 WIB
Setelah melalui tahapan-tahapan penerimaan anggota KPPS Pemilu 2024 yang dimulai pendaftaran dari tanggal 11-20 Desember 2023, diumumkan yang lulus seleksi tanggal 29-30 Desember 2023 dan Penetapan anggota KPPS diumumkan tanggal 24 Januari 2024 maka pada tanggal 25 Januari 2024 diadakan upacara palantikan. Untuk Desa Ngadisuko pelantikan diselenggarakan pada Hari Kamis Tanggal 25 Desember 2024 di Balai Desa Ngadisuko. Sebanyak 119 anggota KPPS terdiri dari 17 TPS dilantik oleh ketua PPS Desa Ngadisuko Bpk. Rohmad dengan masa kerja KPPS 25 Januari – 25 Pebruari 2024.
Seteleh upacara pelantikan para anggota KPPS menerima bibit pohon sesuai jumlah TPS yang ada di Desa Ngadisko yaitu 17 TPS. Pohon ini nantinya akan ditanam dilingkungan masing-masing sebagai wujud kepedulian kita ke alam untuk mengganti bahan baku (logistic) berupa kertas bahan bakunya berupa kayu diambil dari alam.
Komentar atas PELANTIKAN ANGGOTA KPPS 2024
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |