Kebijakan Keuangan Desa

01 Februari 2017 02:20:52 WIB

Sedangkan kebijakan belanjanya adalah :

  1. Belanja langsung

Arah kebijakam belanja langsung untuk mencapai misi tersebut meliputi :

  1. Belanja sarana dan prasarana kantor untuk meningkatkan pelayanan publik
  2. Belanja pemeliharaan fasilitas umum seperti saluran drainase dan saluran irigasi
  3. Pemeliharaan tempat ibadah
  4. Pemeliharaaan jalan desa
  5. Penigkatan sarana dan prasarana posyandu

 

2     Belanja tidak langsung

Adapun arah kebijakan belanja tidak langsung untuk mencapai misi tersebut di antaranya:

  1. Pemberian bantuan keuntungan untuk TPQ
  2. Bantuan keuangan untuk PHBI
  3. Bantuan keuangan untuk Peningkatan tempat ibadah
  4. Pemberian bantuan keuangan untuk peningkatan kinerja HIPPA

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi NGADISUKO

tampilkan dalam peta lebih besar