GOTONG-ROYONG BERSIH-BERSIH LINGKUNGAN MENYAMBUT LEBARAN 1445 H

Administrator, 04 April 2024 10:19:00 WIB

Berbagai macam tradisi dilakukan warga Muslim di Tanah Air untuk menyambut lebaran. Sudah menjadi tradisi di Lingkungan Desa Ngadisuko setiap akan datang lebaran warga desa melakukan kegiatan gotong-royong kerja bhakti bersih-bersih lingkungan terutama jalan-jalan desa. Setelah jalan-jalan kelihatan bersih dilanjutkan dengan menghias lingkungan dengan pemasangan umbul-umbul dan lampu hias.

Artikel Terkini

  • MMD (Musyawarah Masyarakat Desa)

    26 September 2019 04:21:56 WIB Administrator
    MMD (Musyawarah Masyarakat Desa)
    MMD yang merupakan kepanjangan dari Musyawarah Masyarakat Desa. MMD adalah pertemuan perwakilan warga desa beserta tokoh masyarakatnya dan para petugas untuk membahas hasil survei mawas diri dan merencanakan penanggulangan masalah kesehatan yang diperoleh dari hasil survei mawas diri. Pada hari Rabu... ..selengkapnya

  • MUSRENA KEREN DAN REMBUG STUNTING DESA DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKP TAHUN 2020

    25 September 2019 04:59:33 WIB Administrator
    MUSRENA KEREN DAN REMBUG STUNTING DESA DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKP TAHUN 2020
    Pemerintah Kabupaten Trenggalek selalu mempunyai ide-ide brilyant yang terus dikembangkan, dengan tujuan untuk menyejahterakan warga masyarakat yang ada diwilayah Trenggalek, salah satu terobosan atau program yang dilaksanakan adalah musyawarah rencana pembangunan perempuan, anak, disabilitas dan ke... ..selengkapnya

  • EXPOSISI DALAM RANGKA HUT RI KE-74

    03 September 2019 17:51:27 WIB Administrator
    EXPOSISI DALAM RANGKA HUT RI KE-74
    Dirgahayu Republik Indonesia ke 74 Tahun 2019,,,Jayalah Bangsaku. Diperingatan HUT RI ke 74  ini, PPHBN Kecamatan Durenan menyelenggarakan berbagai macam perlombaan dan hiburan, baik dari seksi Olahraga, Kewanitaan, keagamaan hingga seksie Stand Eksposisi. Tidak mau ketinggalan Desa Ngadisuko y... ..selengkapnya

  • LOMBA GERAK JALAN MEMPERINGATI HUT RI KE-74

    29 Agustus 2019 16:53:04 WIB Administrator
    LOMBA GERAK JALAN MEMPERINGATI HUT RI KE-74
    Memasuki bulan Agustus, lagu tersebut sudah mulai sering dimainkan di televisi maupun radio sebagai tanda bahwa peringatan kemerdekaan negara Indonesia akan tiba sebentar lagi. Selain lagu tersebut, peringatan hari kemerdekaan Indonesia yang setiap tahunnya jatuh pada tanggal 17 Agustus juga identik... ..selengkapnya

  • RAPAT PERSIAPAN HUT RI KE-74

    07 Agustus 2019 05:20:03 WIB Administrator
    RAPAT PERSIAPAN HUT RI KE-74
    Dalam rangka menyambut Hari Kemerdekan RI Ke-74 Pemerintah Desa Ngadisuko melaksanakan rapat Persiapan HUT RI ke-74 di Balai Desa Ngadisuko pada Hari Senin Tanggal 5 Agustus 2019. Rapat dipimpin langsung oleh Kepala Desa Ngadisuko Bapak Mutriman. Undangan yang hadir pada acara ini dari unsur pemuda ... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi NGADISUKO

tampilkan dalam peta lebih besar